Usulan Pembiyaan Pilkades [RAB]

Dalam pelaksanan pemilihan kepala Desa (pilkades) diperlukan rab pilkades dari APB Daerah dan APB Desa tahun berjalan. Artinya permohonan pembiayaan tersebut diusulkan oleh panitia pilkades kepada Bupati dengan mengirimkan surat beserta lampiran rencana pembiayaannya.

RAB Pilkades itu sendiri adalah adalah rencana anggaran biaya secara terperinci satuan harga untuk setiap jenis dan objek belanja pada kegiatan Pemilihan Kepala Desa yang diajukan oleh panitia pilkades kepada bupati sebagai acuan nantinya bantuan keuangan khusus (BKK) kabupaten yang akan turun ke Desa demi menunjang pelaksanaan pilkades.

RAB inilah yang nantinya menjadi acuan pembiayaan pelaksanaan pilkades mulai dari hal honoraium, Biaya Alat Tulis Kantor ATK), Biaya Penggandaan, Biaya Sewa, Biaya Dokumentasi, Biaya Makan Minum Rapat, serta Pembiayaan Pengadaan Sarana dan Prasarana. Dan jika ada hal-hal lain yang menjadi kebutuhan mendesak bisa diajukan selain item tersebut. Dengan kata lain contoh RAB Pilkades ini hanya menjadi refrensi Anda dalam melakukan permohonan pembiayaan pelaksanaan pilkades kepada Bupati.

Berikut kami bagikan Berikut kami bagikan Usulan Pembiyaan Pilkades dalam tahapan yang menjadi bagian dari pelaksanaan pilkades, serta bisa Anda edit untuk disesuaikan dengan kondisi daerah masing-masing Desa sesuai dengan kewenangan desa yang diatur dalam perundang-undangan, Usulan Pembiyaan Pilkades dapat Anda download secara gratis dalam web ini.

proposal_pembiayaan_pilkades.doc3,2 MB

dokumen_pilkades.zipunlimited

Info! Simak dan dapatkan dokumen sesuai kebutuhan Desa Anda langsung di ponsel! Akses Cipta Desa WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar perkembangan desa. Pastikan Anda sudah menginstal aplikasi WhatsApp di ponsel Anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Dokumen

321 Topik
Lihat Dokumen Lainnya